Minggu, 22 Februari 2009

Tips Hilangkan "Racun" Dalam Mie Instant


Bagi yang tidak memiliki dana lebih untuk membeli makanan sehat, maka biasanya mie instan-lah yang jadi pilihan. Berikut ada beberapa tips yang bisa membantu Anda untuk mengurangi kadar 'racun' yang terkandung di mie instan. Mari kita simak bersama.

Didihkan air yang agak banyak, tunggu sampai air benar-benar mendidih. Setelah itu, pisahkan air menjadi dua bagian (tuang ke dalam dua panci berbeda).


Masukkan mie ke panci pertama (atau panci pencuci lilin mie), dan didihkan kembali. Tunggu hingga air menjadi agak menguning (ini tanda bahwa lapisan lilin yang terdapat di permukaan mie instan mulai luntur). Setelah itu, angkat dan tiriskan.

Jika Anda menginginkan mie instan kuah, masukkan mie yang telah 'dicuci' ke dalam panci kedua, didihkan sebentar, sambil menambahkan sayur atau telur jika Anda suka.

Nah, dijamin mie instan lebih 'aman' jika dimasak hingga dua kali. Selamat mencoba!

Sumber : Rileks.com

Baca Juga :
-
Tips Menghilangkan Keriput Dengan Bahan Alami
- Brokoli.. Teman Baik Untuk Pria Perokok
- 10 Detik Menghilangkan Stress
- Tips Praktis Merawat Tumit Kaki
- Waspadai Sakit Kepala Anda
- Tips Daftar Blog Di Search Engine

3 comments:

adi mengatakan...

itu cuma mengurangi ya??????brarti masih ada dung racunya??????

sasa mengatakan...

aduh aku kok bingung ya?kemarin aq baca, air rebusan pertama justru byk vitaminnya.yg mana yg yg bener nih?

jono on 29 Juni 2010 pukul 04.36 mengatakan...

di judul tertulis : Tips Hilangkan...
di paragraf pertama tertulis : mengurangi kadar 'racun'...
judul bisa menipu ya?

Perlu diketahui cara tsb "useless"
karena warna kuning di lapisan mie tsb bukan lilin, tapi LEMAK yg bertujuan agar mie tidak lengket.

Racun sesungguhnya ada didalam mie dan didalam kandungan bumbu penyedap beserta minyak + saus + kecap yg 38% mengandung bhn pengawet pemicu kanker.

Posting Komentar

My BlogCatalog BlogRank
Adsense Indonesia
 

Aneka - Tips Copyright © 2009 Cosmetic Girl Designed by Ipietoon | In Collaboration with FIFA
Girl Illustration Copyrighted to Dapino Colada